Home
» epik high
» Idol
» News
» Segera Tampil di Festival Musik Dunia 'Coachella', Epik High Rilis Video Promosi
Segera Tampil di Festival Musik Dunia 'Coachella', Epik High Rilis Video Promosi
Posted by BeritaSeo -
At 01.48 -
Have 0
komentar
Epik High akan segera tampil pada acara festival musik terbesar di California.
Pada bulan April mendatang tepatnya pada tanggal 17 hingga 24 April, Epik High akan tampil pada acara musik terbesar di California. Mereka akan satu panggung dengan penyanyi dunia seperti Ellie Goulding, Gun 'n Rose, Calvin Harris dan penyanyi dunia lainnya.
Epik High mengajak penggemarnya untuk menyaksikan mereka pada festival tersebut. Tidak diketahui pasti berapa banyak lagu yang akan dibawakan oleh Epik High dalam acara tersebut.
Lihat video promosi Epik High untuk festival musik 'Coachella' dibawah ini. (www.kpopchart.net)
0 Komentar