Maret, Kerinci Gelar Pilkades Serentak 2016
Posted by BeritaSeo -
At 08.40 -
Have 0
komentar
KERINCINEWS.COM, KERINCI - Kabupaten Kerinci pada tahun 2016 ini akan menggelar Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak. Sebanyak 29 desa dalam Kabupaten Kerinci akan mengikuti Pilkades serentak ini.
Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat, Pemberdayaan Perempuan, Pemerintahan Desa dan Keluarga Berencana (BPMPPPD-KB) Kabupaten Kerinci, H Adli mengatakan, Peraturan Daerah (Perda) tentang
0 Komentar