Wah... Longsor Kembali Terjadi di Muara Emat
Posted by BeritaSeo -
At 02.48 -
Have 0
komentar
KERINCINEWS.COM, KERINCI - Longsor kembali terjadi di Kabupaten Kerinci. Kali ini di Km 81, Muara Emat, tepatnya 1 Km setelah pos Polisi Muara Emat. Longsor yang terjadi Selasa (8/3) sekitar pukul 06.00 itu menyebabkan seluruh badan jalan tertutup.
Kasat Lantas Polres Kerinci, AKP Supariyanto mengatakan, pihaknya mendapat informasi dari Kapospol bahwa terjadi longsor sekitar pukul 06.00
0 Komentar