Resahkan Warga, BKSDA Jambi Buat Perangkap Beruang ~ BeritaSeo







KERINCINEWS.COM, KERINCI - Kepala Seksi Wilayah I, BKSDA Provinsi Jambi, Sahron mengatakan, terkait adanya laporan berkeliarannya beruang Kerinci, pihaknya akan segera melakukan evakuasi terhadap hewan liar yang dilindungi tersebut.





"Hari ini, kita bersama kawan-kawan dari TNKS sedang berangkat menuju lokasi. Kita akan ambil tindakan evakuasi, karena warga menjadi merasa terancam,"

Bagikan ke

Related Post:

0 Komentar