setya novanto resmi mengundurkan diri
Posted by BeritaSeo -
At 00.28 -
Have 0
komentar
"Dalam pemikiran yang saya lihat tentu supaya semua ini berjalan dengan baik demi masa depan bangsa kita maka saya sudah nyatakan untuk mengundurkan diri dengan itulah mudah-mudahan bangsa kita akan lebih baik ke depan dan sekali lagi saya memohon maaf kepada seluruh rakyat Indonesia apa yang tugas-tugas yang saya jalankan semuanya demi rakyat semuanya demi bangsa Indonesia" pernyataan
0 Komentar